Menu Samping (Sidebar Menu) Menggunakan VB6

Dalam membuat sebuah tampilan menubar ada berbagai macam bentuk dan style (gaya), bagi pengguna website biasanya menggunakan css untuk mempercantik interface tampilannya, ada juga yang menggunakan menu ribbon dan masih banyak tipe-tipe menu style pada pembuatan sistem, selain mempercantik interface dan untuk mempermudah interaksi user dan aplikasi tersebut. Pada posting artikel kali ini admin akan share sebuah source code Visual Basic 6.0 (VB6) tentang Sidebar (menu samping) dengan bergaya (style) tampilan Windows XP

Menu Samping (Sidebar Menu) Menggunakan VB6
Menu Samping (Sidebar Menu) Menggunakan VB6

Walaupun terlihat dari interface masih menggunakan style dari Windows XP, akan tetapi masih banyak dan terlihat cantik jika digunakan sebagai menu awal tampilan dalam pembuatan sebuah sistem. Agan-agan hanya tinggal memodifikasi link-link untuk menampilkan form dan merubah tulisan dari menu-menunya saja. 

Untuk menu samping (Sidebar Menu) ini bukan merupakan file ocx yang telah dicompile dan harus diregistrasi pada System32 Windows akan tetapi masih dalam bentuk source code, jika agan-agan bosan dengan warna dan style dari Windows XP maka tinggal rubah saja source codenya. 

Semoga tutorial source code Menu Samping (Sidebar Menu) Menggunakan VB6 kali ini dapat bermanfaat bagi agan-agan yang hobi dalam membangun sistem menggunakan Ms. Visual Basic 6.0 (VB), bagi yang ingin mendownload admin persilahkan untuk mengklik pada link download diatas yang telah tersedia.

Related

Visual Basic Classic 63501985629430109

Post a Comment

Perhatian !!
- Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan dan sesuai topik pembahasan
- Dilarang menjadikan referensi artikel web ini tanpa menyertakan sumbernya

emo-but-icon

Terbaru

Random Artikel

Memuat...

Contact Us

Name

Email *

Message *

item