Source Code Cara Simpan Data QR CODE Visual Basic (VB6)

Hallo sahabat Visual Basic 6.0 (VB6) semuanya, pada kesempatan posting artikel kali ini admin akan sedikit menyinggung tentang pengkodean sebuah barang menggunakan jenis QR CODE. Untuk artikel sebelumnya telah dibahas bagaimana cara membuat pengkodean jenis QR CODE dengan judul artikel Generator QR CODE Menggunakan VB6 dan kali ini admin akan sedikit menambahkan bagaimana cara Simpan dan cetak kode QR CODE. Sebelum masuk ke pokok pembahasan komputer agan-agan terlebih dahulu harus terinstal Crystal Report 8.5 dikarenakan report yang akan ditampilkan menggunakan Crystal Report.

Source Code Cara Simpan Data QR CODE Visual Basic (VB6)
Source Code Source Code Cara Simpan Data QR CODE Visual Basic (VB6)

Pengkodean QR CODE yang akan kita save ke dalam database berbentuk file Image (gambar) dengan format JPG, sedikit berlainan dengan Barcode. Sedangkan untuk jenis kode barcode sendiri menggunakan jenis tulisan (Font Barcode) dan beberapa file *.dll yang dicopykan ke System32 Windows dan database untuk kali ini yang akan digunakan adalah Microsoft Access 2000. 

Inputkanlah beberapa data terlebih dahulu dengan spesifikasi berupa Id. Pegawai, Nama Pegawai dan Photo minimal 3 sampai empat data kemudian simpan dan untuk form penginputan datanya seperti tampilan dibawah ini

Source Code Cara Simpan Data QR CODE Visual Basic (VB6)
Interface Input Data
Source Code Cara Simpan Data QR CODE Visual Basic (VB6)

Jika dirasa telah cukup coba klik CommandButton dengan Caption Cetak Data, akan terlihat jelas data-data yang telah dinputkan akan tampil pada report baik itu berupa photo dan kode QR CODE seperti interface tampilan gambar report diawal artikel ini. Semoga pembahasan artikel ringan kali ini dapat bermanfaat bagi sahabat-sahabat vb6 sekalian dan bagi yang ingin mendownloadnya silahkan mengklik link download diatas yang telah admin sediakan.

Related

Visual Basic Classic 3998239304731291574

Post a Comment

  1. terima kasih tuk ilmu nya gan, tapi kenapa gambar QR nya gk muncul di picture box ya? yg ada cuma gambar gelap saja

    ReplyDelete

Perhatian !!
- Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan dan sesuai topik pembahasan
- Dilarang menjadikan referensi artikel web ini tanpa menyertakan sumbernya

emo-but-icon

Terbaru

Random Artikel

Memuat...

Contact Us

Name

Email *

Message *

item