Penggunaan Perintah HAVING Pada MySQL Server

Perintah Sql HAVING pada MySQL Server digunakan dalam menentukan sebuah kondisi data yang telah dikelompokkan (GROUP)

SELECT nama_kolom(s)
FROM nama_tabel
WHERE kondisi
GROUP BY nama_kolom(s)
HAVING kondisi;

Sekarang kita mencoba menerapkan perintah HAVING pada MySQL Server dengan menggunakan tabel penjualan
Penggunaan Perintah HAVING Pada MySQL Server

Dari layout data dari tabel penjualan ada beberapa data dengan IDBARANG dan NMBARANG yang lebih dari satu, sekarang kita akan coba mengkelompokakan dengan perintah Sql GROUP BY dengan menggunakan kolom acuan IDBARANG

select * from penjualan group by IDBARANG
Penggunaan Perintah HAVING Pada MySQL Server

Data penjulan telah kita kelompokkan (GROUP) berdasarkan dengan kolom IDBARANG, kemudian kita akan coba menerapkan perintah Sql HAVING pada data penjualan yang telah dikelompokkan (GROUP) diatas dengan mencari HRGMODAL kurang dari atau sama dengan (<=)  5000.

select * from penjualan
group by IDBARANG HAVING HRGMODAL<=5000
Penggunaan Perintah HAVING Pada MySQL Server

Gambar diatas merupakan hasil dari perintah sql HAVING dan sekarang kita akan mencoba menambahkan perintah Sql OR() pada kondisi perintah sql HAVING. 

select * from penjualan
group by IDBARANG HAVING HRGMODAL<=5000 or HRGMODAL>=100000
Penggunaan Perintah HAVING Pada MySQL Server

Ternyata dari layout data diatas menggunakan tambahan perintah sql OR() ada penambahan data yang tampil dengan nama barang REDOXON. Semoga penulisan tutorial kali ini dapat bermanfaat.

Related

MySQL Server 472224272568628288

Post a Comment

Perhatian !!
- Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan dan sesuai topik pembahasan
- Dilarang menjadikan referensi artikel web ini tanpa menyertakan sumbernya

emo-but-icon

Terbaru

Random Artikel

Memuat...

Contact Us

Name

Email *

Message *

item