Validasi Format Tanggal di Control Panel dengan VB6

Format tanggal atau date pasti tidak asing lagi di telinga kita, seperti format dd/mm/yyyy, d/m/yy dan masih banyak lagi jenisnya pada Regional Setting di Control Pannel Windows, begitu juga di dalam bahasa pemrograman Visual Basic 6.0 menyediakan banyak berbagai format tanggal. Adakalanya pada saat kita membangun dalam sebuah sistem yang terdapat didalamnya berhubungan dengan function date, kita hanya menerapkan satu jenis format dari bermacam-macam foramt tanggal yang ada. 

Untuk mengaplikasikan dalam Microsoft Visual Basic 6.0 pertama-tama buatlah satu buah Project kemudian tambahkan form. Buat sub function dengan nama PeriksaTanggal dan untuk syntaknya seperti dibawah ini
Sub PeriksaTanggal()
Dim CekTanggal As String
Dim J, Pesan As Byte
Ulangi:
CekTanggal = Date
If CekTanggal <> Format(Date, "yyyy/mm/dd") Then
   J = MsgBox("Ubah Format tanggal jadi yyyy/mm/dd di Control Panel, Regional Settings", 64 + vbYesNo, "Cek Tanggal")
      If J = vbYes And CekTanggal <> Format(Date, "yyyy/mm/dd") Then
         Shell "rundll32.exe shell32.dll," & "Control_RunDLL INTL.CPL,,4", 1
      Else
        End
      End If
 Pesan = MsgBox("Format Tanggal Sudah diganti..?", vbYesNo + 64, "Konfirmasi")
 If Pesan = vbYes Then
    If CekTanggal <> Format(Date, "yyyy/mm/dd") Then
       GoTo Ulangi
    Else
       GoTo Ulangi
    End If
 Else
    GoTo Ulangi
 End If
End If
End Sub
Kemudian double klik pada form dan panggil sub function yang baru kita buat diatas, menggunakan syntak dibawah ini
Private Sub Form_Load()
Call PeriksaTanggal
End Sub 
Simpan kemudian RUN/F5. Jika format tanggal pada PC sama dengan format tanggal yang ditentukan pada sourcode maka tidak ada notifikasi pemberitahuan, jika tidak sesuai maka ada notifikasi pesan seperti dibawah ini : 

Validasi Format Tanggal di Control Panel dengan VB6

Jika  di klik Yes maka akan muncul Regional and Language seperti gambar dibawah ini.

Validasi Format Tanggal di Control Panel dengan VB6

Rubahlah format Regional and Language tersebut disesuaikan dengan format tanggal pada sourcode dengan cara klik Additional Settings kemudian klik tab Date. Semoga pembahasan posting Validasi Format Tanggal di Control Panel dengan VB6 dapat bermanfaat bagi pembaca-pembaca sekalian

Related

Visual Basic Classic 2189537670472241734

Post a Comment

Perhatian !!
- Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa yang baik dan sopan dan sesuai topik pembahasan
- Dilarang menjadikan referensi artikel web ini tanpa menyertakan sumbernya

emo-but-icon

Terbaru

Random Artikel

Memuat...

Contact Us

Name

Email *

Message *

item